Sabtu, 24 Mei 2014

Dreamweaver Tutorial- Rollover Image Dengan Dreamweaver



Dreamweaver Tutorial kali ini kita akan membuat Rollover Image dengan Dreamweaver. Ok langsung aja buat file baru dan simpan dengan nama rollover.php seperti contoh gambar dibawah


Masuk ke menu Insert --> Image Objects --> Rollover Image


 Isi Image Name , Original Image dengan browse Gambar pertama, Rollover Image browse gambar kedua yang akan dijadikan Rollover Image nya selanjutnya isi When Clicked Go To URL browse dengan file yang akan dituju. Klik OK. Contoh seperti gambar dibawah




Preview di browser maka ketika mouse kita berada diatas gambar maka akan segera  berganti dengan gambar kedua. Dan ketika kita klik maka kan menuju halaman yag kita pilih tadi.


OK Dreamweaver Tutorial tentang cara membuat Rollover Image dengan Dreamweaver sudah selesai.. Selamat mencoba




EmoticonEmoticon